Dalam perawatan wajah, leher
juga termasuk di dalamnya, karena seringkali kami menemukaan seseorang
menggunakan krim pemutih di wajahnya saja, sehingga leher tampak belang.
Nah, hari ini kami mempunyai beberapa Cara Memutihkan Leher yang sangat bermanfaat untuk anda.
Sebenarnya
perawatan pada leher tidak sama dengan perawatan pada wajah, karena
sebagian besar wanita yang berkeinginan untuk memutihkan lehernya juga
mereka menggunakan krim yang sama yang digunakan pada wajah. Dan itu
merupakan suatu kesalahan. Oleh karena itu mulai sekarang rawatlah kulit
leher anda dengan benar karea kulit leher teksturnya umumnya sama
dengan kulit wajah yang lebih rentan dengan tanda-tanda penuaan.
Untuk menghindari kulit leher
yang kusam dan berkerut, Anda membutuhkan perawatan yang berbeda,
dengan nutrisi yang lebih. Untuk itulah erha21 meluncurkan produk
barunya, erha21 Neck Cream, yang diformulasikan secara khusus untuk
mencegah dan mengatasi masalah yang timbul di kulit bagian leher.
Krim leher ini memiliki kandungan antiwrinkle, tightening, moisturizer, antioksidan, dan soothing,
yang seluruhnya bekerja melawan kulit kendur dan mengurangi efek
gravitasi pada kulit akibat penuaan, serta melindungi kulit leher dari
kerusakan akibat radikal bebas. Teksturnya berupa creamy gel yang mudah meresap, tidak lengket, dan tidak berminyak. Krim ini tidak menggunakan parfum dan pewarna, dikemas dalam botol pump yang praktis untuk dibawa bepergian.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar